Suplemen vitamin C diborong karena dianggap bisa menyembuhkan flu akibat coronavirus. Memang vitamin C bisa bermanfaat, tapi untuk menghadapi COVID-19, mungkin manfaatnya tidak terlalu besar.
Sebagian lansia memiliki masalah dengan kemampuan menahan kencing. Ada beberapa cara mengatasi ngompol, mulai dari melatih otot kandung kemih sampai menggunakan popok dewasa.
Membuat stok makanan adalah salah satu cara penting yang bisa kita lakukan untuk menjaga kesehatan diri dan keluarga selama wabah corona. Bagaimana tipsnya?
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) resmi tidak merekomendasikan untuk minum obat demam ibuprofen untuk meredakan gejala infeksi COVID-19.
Jangan banyak alasan, berolahraga di sela kesibukan tetap bisa dilakukan. Lakukan gerakan sederhana, dan manfaatkan meja, kursi, dan benda-benda lain di sekitar kita.
Beberapa waktu lalu Menteri Kesehatan Perancis Olivier Veran mencuit bila minum ibuprofen atau obat antiperadangan lain mungkin bisa memperparah infeksi virus corona. Benarkah?
Kekurangan vitamin dan mineral bisa membuat tubuh cepat lelah. Vitamin dan mineral adalah makronutrisi, yang berperan dalam pembentukan energi.
Wabah corona akibat infeksi COVID-19 akhirnya dinyatakan sebagai bencana nasional. Tes massal dan penambahan jumlah lab mutlak dibutuhkan.
Di Indonesia, sudah 96 orang terinfeksi corona dalam pandemi COVID-19. Lima orang meninggal dunia. Bagaimana cara kerja virus ini?
Ngompol pada lansia salah satunya disebabkan karena pembesaran prostat jinak. Kencing terasa tidak tuntas, namun di satu sisi dorongan berkemih tak tertahankan.
Berbagai cara dilakukan untuk mencegah tertular virus corona, salah satunya dengan metode diet. Tetapi bisakah diet keto mencegah infeksi virus corona ke badan kita?
Penyebaran infeksi COVID-19 yang sangat cepat menimbulkan reaksi kepanikan di mana-mana. Ternyata ada alasan psikologis di balik reaksi panik membeli.
Pesawat terbang mendorong terjadinya pandemi COVID-19 dengan begitu cepat. “Memaksa” orang melakukan vaksinasi mungkin langkah jitu untuk mencegah terjadinya pandemi di masa mendatang.
Di tengah kehebohan mengenai corona, jangan lupa bawa demam berdarah mulai mengancam.
Wanita hamil tampaknya tidak lebih rentan terhadap COVID-19 yang parah, dan tidak bukti bahwa virus dapat menular ke bayi selama kehamilan.