Menjelang hari Valentine, cokelat jadi primadona. Cokelat kaya akan antioksidan. Namun jangan terlena, cokelat juga mengandung kadmium.
Riset modern mendapati ginseng memiliki manfaat sebagai antioksidan yang potent, salah satunya menguatkan akar rambut dan mencegah kebotakan.
Ayah pun butuh asam folat, demi perkembangan dan kesehatan anak kelak. Studi menemukan, cacat lahir meningkat pada anak tikus yang ayahnya defisiensi folat.
Tahukah Anda bila di dalam sikat gigi yang Anda pakai sehari-hari mungkin mengandung lebih dari 100 juta bakteri. Berikut ini cara untuk mencegah penyebaran bakteri di sikat gigi.
Kurang gerak tidak hanya memicu kegemukan, tapi juga masalah “ke belakang”, yup susah buang air besar alias sembelit.
Agar tak jadi sarang kuman, perhatikan cara menyimpan sikat gigi. Simpan sikat gigi sejauh mungkin dari toilet, agar tak terkena cipratan air saat mengguyur toilet.
Demam adalah tanda bahwa tubuh tengah melakukan perlawanan terhadap mikroba penyebab infeksi, tapi pertolongan pertama demam tetap harus diberikan. Hindari kompres dengan air es.
Tips berlari yang aman perlu disimak, agar terhindar dari cedera. Banya kasus cedera lutut disebabkan oleh cara berlari yang salah. Ya, berlari tidak semudah kelihatannya.
Berbagai kandungan nutrisi di dalamnya, membuat oat baik untuk jantung. Misalnya serat beta glucan, yang membantu mengatur kadar gula darah.
Buah-buahan yang berwarna warni merah, kuning, orange, ungu, punya manfaat kesehatan.
Trombosis di arteri dan vena perlu obat yang berbeda, karena jenis trombosisnya pun berbeda. Pada arteri, umumnya jenis white thrombosis, dan pada vena yakni red thrombosis.
Bisa berakibat fatal, “Trombosis merupakan penyebab kematian yang dapat dihindari,” ujar Prof.
Para ahli merekomendasikan cuci tangan minimal 20 detik untuk memutus rantai infeksi virus corona.
Berbagai gejala pada saluran cerna, sering disebut panas dalam.
Allan Smith, seorang pria di Selandia Baru, hampir meninggal akibat pneumonia yang didapat dari i